Peta Kabupaten Mimika
Kabupaten Mimika adalah salah satu kabupaten di provinsi Papua, Indonesia. Ibu kota kabupaten ini terletak di Timika. Kabupaten Mimika memiliki luas sekitar 20.039 km² atau 4,75% dari luas wilayah Provinsi Papua dengan penduduk 183.633 jiwa (2010).
0 Response to "Peta Kabupaten Mimika"
Posting Komentar